16 Juni 2021
VAKSINASI COVID-19
Bertempat di Balai Desa Plumpung,Rabu 16 Juni 2021 dilaksanakan Vaksinasi Covid-19 yang diperuntukan bagi lansia. Pada hari ini ditargetkan sebanyak 100 lansia untuk menerima vaksinasi tahap I,sebelumya bulan April telah divaksin sebanyak 15 Lansia yang bertempat di Puskesmas Plaosan,Pemerintah Desa Plumpung dalam hal ini melalui Kepala Desa Plumpung Bapak Wahyudiarto bersinergi bersama Forkopimca Plaosan selalu mendukung upaya Pemerintah dalam menanggulangi Covid-19.
#patuhiprotokolkesehatan
#masyarakatsehatindonesiakuat